Tembikar Karya Bangsa Cina Menjadi Koleksi Museum Daerah

Seni mengolah tanah liat menjadi sebuah karya yang biasanya disebut tembikar atau keramik memang sudah ada sejak jaman dahulu di Tiongkok. bangsa Cina memang lihai mereka bentuk tanah liat menjadi sesuatu benda yang bermanfaat, bahkan bernilai jual tinggi.

Perjalanan tembikar dan keramik di Tiongkok adalah salah yaitu pada tahun 5000 Sebelum Masehi dan setelah itu semakin berkembang, seni tembikar dan keramik Tiongkok pernah berjaya di seluruh dunia, yang ikut berpengaruh pada kemajuan seni dan industri yang sama di berbagai bangsa, antara lain di Korea, Jepang, dan bangsa- bangsa lain di Eropa. Hingga kini Banyak negara mempunyai koleksi keramik Tiongkok kuno, terutama negara-negara di Eropa. Bahkan di Sambas, Indonesia juga memiliki koleksi tembikar atau keramik Tiongkok. Beragam bentuk dan warna dari keramik bangsa cina yang kebanyakan berasal dari era Dinasti Ming yang diperkirakan dibuat pada abad ke 13 M telah menjadi koleksi Museum Daerah Kab. Sambas.




Pengunjung yang berminat untuk melihat secara langsung macam mana bentuk dan rupa keramik Tiongkok ini dapat berkunjung ke Museum Sambas pada setiap hari kerja.

0 komentar:

Posting Komentar